Sabtu, 09 November 2019

bermimpi

apakah aku diizinkan untuk bermimpi ?

bermimpi penempatan pusat padahal akademik pas pasan
mungkin dengan itu, orang tuaku senang dan bersyukur, anaknya tidak jauh-jauh keluar pulau

realitanya, kemungkinan nya kecil kalau dilihat dari IP dan akademik.
tapi, entahlah. aku yakin Allah punya cara untuk mempersiapkan hamba-Nya,

dan entah kenapa rasanya, begitu yakin

tidak ada yang tidak mungkin bagi Allah,  aku mau nge lobby Allah biar aku di pusat

ingin deket sama ortu ya Allah
mungkin aku bisa berguna buat dakwah kampus ya Allah hehe
semoga itu menjadikanku dewasa dan profesional

tidka ada yg tidak mungkin bagi Allah, insyaAllah bisa pusat kalau Allah udah bilang iya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar